Hewan Qurban

Menyumbang Pahala Qurban Untuk Orang Lain? Berikut Hukumnya

Pada dasarnya Tradisi atau ibadah berqurban tidak hanya sebagai pengamalan sunnah Nabi. Melainkan bagi sebagian masyarakat, ia lebih kepada ajang untuk berbagi, termasuk berbagi pahala dengan keluarga, tetangga, dan juga karib dekat, baik yang masih hidup maupun yang sudah istirahat selamanya. Biasanya dalam hal ini, orang yang punya harta berlebih berhasrat untuk mengikutsertakan orang terdekat […]

Menyumbang Pahala Qurban Untuk Orang Lain? Berikut Hukumnya Read More »

Cara Penyembelihan Hewan Qurban Pada Saat Pandemi

Seperti yang kita tahu bahwa masa pandemi Covid-19 memunculkan berbagai macam cara baru. Cara yang berhubungan dengan protokol kesehatan. Salah satunya adalah cara penyembelihan hewan qurban pada saat pandemi. Hal tersebut muncul agar masyarakat lebih terlindung dari penyebaran virus Covid-19. Beberapa cara penyembelihan hewan qurban bermunculan mulai segi medis hingga segi agama. Berikut adalah pemaparan

Cara Penyembelihan Hewan Qurban Pada Saat Pandemi Read More »

Apakah Boleh Menjual Kulit Hewan Qurban?

Salah satu permasalahan yang kerap muncul ketika penyembelihan hewan qurban saat Hari Raya Idul Adha yakni mengenai pemanfaatan kulit qurban. Di kalangan masyarakat, pemanfaatan kulit hewan qurban ini seringkali menjadi perdebatan. Ada yang berpendapat kulit hewan boleh di perjualbelikan dan sebagian lain berpendapat kulit hewan tidak boleh di perjualbelikan. Hal ini cukup sering menjadi pertanyaan.

Apakah Boleh Menjual Kulit Hewan Qurban? Read More »

Keunggulan Produk Kaleng Mitra Tani Farm

Produk Kaleng MT Farm Pengertian Produk kaleng di buat menggunakan metode pengalengan. Pengalengan merupakan metode pengawetan makanan dengan memanaskannya dalam suhu yang akan membunuh mikroorganisme, dan kemudian menutupinya dalam stoples maupun kaleng. Ketika wadah ini telah dingin, wadah akan tersegel, menghentikan mikroorganisme lain untuk masuk, memperbolehkan makanan untuk tahan lebih lama. Jika di simpan dengan

Keunggulan Produk Kaleng Mitra Tani Farm Read More »

Ketahanan Daging Qurban Menurut Ahli Gizi

Umumnya, perayaan Idul Adha yang di peringati setiap 10 Dzulhijjah ini identik dengan pembagian daging qurban. Banyaknya orang yang berkurban baik kambing, sapi, kerbau, maupun domba membuat daging yang kita terima tidak bisa di habiskan dalam satu hari. Namun, muncul pertanyaan-pertanyaan terkait perayaan Idul Adha tersebut. Salah satunya yaitu seberapa lama ketahanan daging qurban tersebut.

Ketahanan Daging Qurban Menurut Ahli Gizi Read More »

Asal Mula Qurban Dalam Segi Islam

Asal mula kata qurban berasal dari bahasa Arab ‘qurban’ dari akar kata qaraba, yaqrabu, yang berarti pendekatan. Oleh karena itu, di sebutkan bahwa ber-qurban berarti melakukan sesuatu yang dapat mendekatkan diri kita kepada Allah SWT. Pada siaran TV, Ustadz Muda Agam Fachrul membahas tentang “Asal Mula Ber-qurban Dalam Islam”. “Jika ada yang bertanya, bagaimana hukum

Asal Mula Qurban Dalam Segi Islam Read More »

Hukum Qurban Untuk Orang Yang Sudah Meninggal. Bolehkah?

Hukum Qurban untuk orang meninggal terjadi perbedaan pendapatan di kalangan ulama. Ada yang menghukumi boleh, tidak boleh dan makruh. Ibadah qurban sangat di anjurkan untuk di lakukan tiap kaum Muslimin. Terutama bagi mereka yang di beri kelapangan atau kelebihan rezeki. Lantas bagaimana hukum qurban untuk orang yang sudah meninggal?   Berikut pembahasannya Dalil Qurban di

Hukum Qurban Untuk Orang Yang Sudah Meninggal. Bolehkah? Read More »

Menurut Rasulullah Daging Kambing Bermanfaat. Benarkah?

Rasulullah merupakan panutan bagi seluruh umat Islam dalam pandangan nya tentang banyak hal. Salah satunya yaitu pandangan tentang daging kambing sebagai konsumsi. Lantas bagaimana pandangan menurut Rasulullah tentang daging kambing yang bermanfaat bermanfaat? Sebelum itu mari kita ulas sedikit tentang hewan kambing. Kambing merupakan salah satu hewan yang di qurbankan dalam hari raya Idul Adha.

Menurut Rasulullah Daging Kambing Bermanfaat. Benarkah? Read More »

Hewan Qurban Akan Menjadi Kendaraan

Hadits Lemah: Di keluarkan oleh Abdul Karim Ar Rafi’i Asy Syafi’i dalam kitab At Tadwin fii Akhbari Qazwiin (1134), ثَنَا أَبُو مُحَمَّدٍ عَبْدُ اللَّهِ الْمَرْزُبَانُ بِقَزْوِينَ ، ثَنَا أَحْمَد بْنُ الْخَضِرِ الْمَرْزِيُّ ، ثَنَا عَبْدُ الْحَمِيدِ بْنُ إبراهيم الْبُوشَنْجِيُّ ، ثَنَا مُحَمَّدُ بْنُ بَكْرٍ ، ثَنَا عَبْدُ اللَّهِ بْنُ الْمُبَارَكِ ، ثَنَا يَحْيَى بْنُ عَبْيدِ

Hewan Qurban Akan Menjadi Kendaraan Read More »

Scroll to Top
Scroll to Top